ANALISIS VEGETASI TUMBUHAN MENGGUNAKAN METODE TRANSEK GARIS (LINE TRANSECT) DI KAWASAN HUTAN LINDUNG LUENG ANGEN DESA IBOIH KECAMATAN SUKAKARYA KOTA SABANG

Cut Dian Nova Arista, Ika Sri Widimulya HT, Khairini Rahma, Mulyadi Mulyadi

Abstract


Sabang merupakan salah satu pulau yang terdapat di Provinsi Aceh, kawasan hutan lindung Lueng Angen Desa Iboih Kecamatan Sukakarya Sabang merupakan kawasan hutan lindung yang endemis bagi penyebaran flora dan fauna, dan hutan lindung mempunyai keanekaragaman jenis pohon yang tinggi. Penelitian ini dilaksanakan di Hutan Lindung Cot Lueng Angen Kecamatan Sukakarya Kota Sabang, yang dilaksanakan pada bulan Juni 2016, dengan tujuan untuk mendapatkan informasi tentang vegetasi hutan Lindung Lueng Angen berdasarkan jumlah vegetasi pohon. Penelitian ini menggunakan metode Line Transect dengan menggunakan 1 titik, dan pada titik tersebut dibuat transek ukuran 10 x 50 m2. Komposisi spesies tumbuhan yang terdapat di Hutan Lindung Lueng Angen Kota Sabang terdiri dari 10 spesies dari 14 individu. Indeks Nilai Penting (INP) spesies tumbuhan yang tergolong tinggi adalah kayu manis (Cinnanum zaylanicum) dengan nilai Indeks Nilai Penting (INP) 45,67 % (kategori tinggi: INP>42,66). Sedangkan spesies tumbuhan yang memiliki INP tergolong rendah adalah ketapang (Terminalia catappa) dengan nilai 18,96 % . Indeks keanekaragaman rata-rata jenis tumbuhan adalah 0,189 – 0,330. Secara keseluruhan komunitas tumbuhan di kawasan Hutan Lindung Lueng Angen berada dalam kategori sedang yaitu 2,209.

Full Text:

PDF

References


Campbel, 2004. Pengantar Angronomi. Jakarta: Gramedia.

Djoko Setyo Martono, 2012, “Analisis Vegetasi dan Asosiasi Antara Jenis-Jenis Pohon Utama Penyusun Hutan Tropis Dataran Rendah Di Taman Nasional Gunung Rinjani Nusa Tenggara Barat†Jurnal Agri-Tek, Vol. 13, No. 2.

Fachrul, M., 2007. Metode Sampling Bioekologi, Indonesia: Bumi Aksara.

Febriliani, Dkk., 2013, “Analisis Vegetasi Habitat Anggrek Di Sekitar Danau Tambing Kawasan Taman Nasional Lore Lindu, Warta Rimba, Vol. 1, No.1.

Indriyanto, 2006. Ekologi Hutan, Jakarta: Bumi Aksara.

Guritno, 1885, Analisis Pertumbuhan Tanaman. Jakarta: Rajawali Press.

Indriyanto. 2006. Pengantar Budi Daya Hutan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Kusmana, C. 1997. Ekologi dan Sumberdaya Ekosistem Mangrove. Bogor: Jurusan Manajemen Hutan Fakultas Kehutanan IPB.

M. Wiharto, dkk. 2008. Distribusi Kelas Diameter Pohon Pada Berbagai Tipe Vegetasi di Gunung Salak, Bogor, Jawa Barat, Bogor: Jurnal Ilmu Pertanian Indonesia. Vol. 13, No.1.

Odum, P.E. 1971. Dasar - Dasar Ekologi, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Syafei, Eden Surasana. 1990. Pengantar Ekologi Tumbuhan. ITB: Bandung.

Wawan Sujarwo Dan I Dewa Putu Darma, 2011, †Analisis Vegetasi Dan Pendugaan Karbon Tersimpan Pada Pohon Di Kawasan Sekitar Gunung dan Danau Batur Kintamani Bali,†Jurnal Bumi Lestari, Vol. 1, No. 1.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/pbio.v5i1.2195

DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.22373/pbio.v5i1.2195.g1641

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


      

Prosiding Seminar Nasional Biotik
ISBN : 97-602-60401-3-8
ISSN : 2828-1675
Published By Biology Education Study Program Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Ar-Raniry State Islamic University Banda Aceh, Indonesia.
Email : [email protected]

 Lisensi Creative Commons
Prosiding Seminar Nasional Biotik : is licensed under  a Creative Commons Attribution 4.0 International License CC BY-SA 4.0